Wednesday, October 5, 2022

KH Due Gae : Layanan Grooming Gratis

 *KH GROOMING CENTER* 

Dalam rangka  memperingati _World Animal Day_ yang jatuh pada tanggal 4 Oktober, serta *menumbuhkan kesadaran kita sebagai penghuni bumi agar meningkatkan kepedulian dan kesehatan hewan kesayangan sebagai sesama makhluk hidup ciptaan Tuhan*. 

Program Keahlian Kesehatan dan Reproduksi Hewan (Agribisnis ternak) SMK Muda Wuryantoro akan *menyelenggarakan Grooming Gratis* untuk hewan kesayangan bagi kamu siswa siswi dan keluarga besar SMK Muda Wuryantoro.



🐱Pendaftaran :

Waktu : 5-9 Oktober 2022

Link : s.id/KHGrooming


🐱Pelaksanaan :

10-14 Oktober 2022

_* Jadwal di kirim via wa_




Tunggu apa lagi :

❤️ Manfaatkan kesempatan ini.

❤️ Kuota terbatas

❤️ Khusus Warga SMK Muda


_*Syarat dan ketentuan berlaku_

Share:

0 comments:

Post a Comment

Kilas Keswan

Kompetensi keahlian Kesehatan dan Reproduksi Hewan merupakan bagian dari kesehatan masyarakat, sekaligus sebagai bagian dari pembangunan pertanian. Untuk itu dipandang perlu adanya wawasan pelestarian ternak dari pendekatan penyakit hewan menjadi pendekatan kesehatan hewan. Kompetensi Keahlian Kesehatan dan Reproduksi Hewan (4Tahun) termasuk dalam Bidang Keahlian Agribisnis dan Agroteknologi serta Program Keahlian Kesehatan Hewan (keswan).
Para siswa SMK Muha Wuryantoro melalui Kompetensi keahlian Kesehatan dan Reproduksi Hewan akan diarahkan menjadi konsultan/ penyuluh kesehatan hewan yang handal. Siap bekerja di Dinas Pertenakan dan usaha-usaha industri pertanian/ pakan ternak. Selain itu diharapkan lulusan Kesehatan dan Reproduksi hewan mampu menjadi wirausahawan mandiri, sehingga harapan untuk meningkatkan pendapatan masyarakat melalui sektor pertanian dapat terwujud.

Unordered List

Support